Home » » Cara Mudah Extract File Berekstensi ISO Dengan WinRAR

Cara Mudah Extract File Berekstensi ISO Dengan WinRAR

Written By Hamada Undetected on 15 Nov 2013 | Jumat, November 15, 2013



Assalamu'alaikum wr.wb
Kali ini saya akan menjelaskan Cara Mudah Extract File Berekstensi ISO Dengan WinRAR
Semoga dapat dinikmati serta bermanfaat dan jangan lupa baca kalimat Basmalah sebelum membaca O:)

Sebenarnya banyak software yang bisa dipakai untuk meng-extract file yang berekstensi .iso namun kali ini saya akan menjelaskan menggunakan WinRAR saja sebab menurut saya lebih mudah dan simpel.

Pertama pergi ke folder dimana file.iso itu berada dan klik kanan pada file.iso tadi lalu pilih Extract files... atau Extract Here

Gampang banget kan? :D

Syarat: Sudah terinstal WinRAR

Sekian dan terimakasih, apabila ada kesalahan atau lainnya mohon di koreksi dan katakan saja di komentar
Wassalamu'alaikum wr.wb

0 komentar:

Posting Komentar