Home » » Cara Membuat Tulisan Unik Facebook

Cara Membuat Tulisan Unik Facebook

Written By Hamada Undetected on 1 Jul 2013 | Senin, Juli 01, 2013



Assalamu'alaikum wr.wb
Setelah sebelumnya saya menjelaskan tutorial Cara Membuat Emoticon Facebook Sendiri kali ini saya akan menjelaskan tutorial Cara Membuat Font Unik Facebook.

Perlu kalian ketahui bahwa cara ini sebenarnya mirip dengan membuat emoticon yaitu menggunakan kode akan tetapi kode yang keluar nanti berupa huruf sehingga bisa kita bentuk jadi sebuah kalimat.

Contoh beberapa font huruf unik facebook yang mungkin kalian sudah ketahui:
text A kode [[f9.cha]]
text B kode [[f9.chb]]
text C kode [[f9.chc]]
text D kode [[f9.chd]]
text E kode [[f9.che]]
text F kode [[f9.chf]]
text G kode [[f9.chg]]
text H kode [[f9.chh]]
text I kode [[f9.chi]]
text J kode [[f9.chj]]
text K kode [[f9.chk]]
text L kode [[f9.chl]]
text M kode [[f9.chm]]
text N kode [[f9.chn]]
text O kode [[f9.cho]]
text P kode [[f9.chp]]
text Q kode [[f9.chq]]
text R kode [[f9.chr]]
text S kode [[f9.chs]]
text T kode [[f9.cht]]
text U kode [[f9.chu]]
text V kode [[f9.chv]]
text W kode [[f9.chw]]
text X kode [[f9.chx]]
text Y kode [[f9.chy]]
text Z kode [[f9.chz]]
Silahkan kalian coba kode itu di chat facebook, menarik bukan? nah di tutorial kali ini bakal lebih menarik lagi sebab kita akan membuat font sendiri dan kalian bisa pilih stylenya, oke langsung saja!

1. Masuk ke SITUS INI
2. Pilih font yang kalian sukai lalu tuliskan kalimat yang ingin kalian tampilkan dan coba lihat previewnya
3. Copy kode yang muncul dibawahnya lalu pastekan ke teman-teman kalian di facebook

Ini contoh hasil buatan saya


Semoga bermanfaat!
Wassalamu'alaikum wr.wb

0 komentar:

Posting Komentar